Tag: bujuk jarrat

Artikel

Baznas Berikan Santunan Anak Yatim Pada Haul Bujuk Jarrat Pragaan

Baznassumenep.id, 02 Agustus 2023 – Baznas Kabupaten Sumenep memberikan santunan kepada belasan anak yatim pada acara pengajian dan haum di Bujuk Jarat Kecamatan Pragaan Kabupaten Sumenep, Madura Jawa timur. Wakil ketua 1 Baznas Sumenep, Ust Ahmad Yadi hadir memberikan santunan kepada anak yatim sebanyak 15 anak dari warga warga sekitar

Selengkapnya »